HIDROGEL DARI PATI SEBAGAI ADSORBEN LOGAM BERAT DAN PROSES PEMBUATANNYA

Paten

HIDROGEL DARI PATI SEBAGAI ADSORBEN LOGAM BERAT DAN PROSES PEMBUATANNYA

Pembuatan hidrogel berbahan dasar pati karboksimetil yang dimodifikasi dengan metode karboksimetilasi menggunakan sodium monokloroasetat dan diikat silang dengan kitosan menggunakan dua jenis agen pengikat silang sebagai adsorben logam berat. Hidrogel yang dihasilkan mampu mengadsorbsi logam berat Cu2+, dan Co2+ dan memiliki nilai pembengkakan sebesar 300%-1300% (g/g) setelah di rendam selama 5 jam dengan air. Komposisi SMCA (Sodium monokloroasetat) saat pembuatan Pati Karboksimetil mempengaruhi hasil sampel hidrogel. Variasi konsentrasi dari agen pengikat silang kedua yaitu, ECH mampu memberikan pengaruh terhadap aktivitas hidrogel berbasis pati yang digunakan sebagai adsorben logam Cu2+, dan Co2+.


P00202214060

01 Desember 2022

2022

2022-1661078460-85os


-

Pusat Riset Biomaterial

sondaridewi@gmail.com

Badan Riset dan Inovasi Nasional

Paten

Kimia, Lingkungan

3

0

-


  • Dewi Sondari
    ( Pusat Riset Biomassa dan Bioproduk )
Kembali