PROSES PEMBUATAN GENTENG KOMPOSIT BERBAHAN PARTIKEL BAGAS SORGUM DENGAN PEREKAT MOLASE

Paten

PROSES PEMBUATAN GENTENG KOMPOSIT BERBAHAN PARTIKEL BAGAS SORGUM DENGAN PEREKAT MOLASE

Invensi ini bertujuan untuk mengungkapkan suatu proses pembuatan genteng komposit berbahan partikel bagas sorgum dengan perekat molase. Produk menurut invensi ini dicirikan dengan material penyusun berupa komposit berbahan baku partikel bagas sorgum dan perekat molase. Proses pembuatan komposit untuk genteng ringan komposit berbahan baku partikel bagas sorgum terdiri dari: persiapan bahan partikel bagas sorgum, pencampuran partikel dengan perekat molase, pengeringan material campuran, pencetakan, dan pengkondisian. Produk genteng yang dihasilkan ini memiliki kelebihan yaitu ringan, kuat, dan cocok digunakan di berbagai model atap tempat tinggal.


P00202203714

28 Maret 2022

2022

2022-1663617740-bolg

-


-

Pusat Riset Biomassa dan Bioproduk

sukm002@brin.go.id

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia

Paten

Biomaterial, Teknologi Manufaktur

1

0

-


  • Sukma Surya Kusumah
    ( Pusat Riset Biomassa dan Bioproduk )
  • Ismadi
    ( Pusat Riset Biomassa dan Bioproduk )
  • Deni Purnomo
    ( Pusat Riset Biomassa dan Bioproduk )
  • Sasa Sofyan Munawar
    ( Pusat Riset Lingkungan dan Teknologi Bersih )
  • Sudarmanto
    ( Pusat Riset Biomassa dan Bioproduk )
  • Resti Marlina
    ( Pusat Riset Biomassa dan Bioproduk )
  • Alifah Syahfitri, S.Hut
    ( Institut Pertanian Bogor )
  • Dr. Ir. Dede Hermawan, M.Sc.
    ( Institut Pertanian Bogor )
Kembali