ALAT PENGUKUR PUSAT MASSA SATELIT

Paten

ALAT PENGUKUR PUSAT MASSA SATELIT

Suatu alat pengukur pusat massa satelit, yang terdiri dari: struktur utama yang dicirikan dengan bentuk menyerupai huruf H yang tersusun dari batang tengah (1a), batang samping B (1b), dan batang samping C (1c), dimana ketiganya digabungkan menggunakan braket siku (10); timbangan gantung (2) sebagai pengukur massa; swivel lifting eye bolt (3) yang memiliki tiga derajat kebebasan yaitu yaw, picth, dan roll, yang dipasang pada peluncur (4) dan menggantung pada timbangan gantung (2); sebuah peluncur (4) yang dicirikan dengan logam pejal berbentuk C yang dipasang pada batang tengah (1a) dan dapat bergeser sepanjang batang tengah (1a); tiga buah inclinometer (5) sebagai pengukur kemiringan yang dipasang pada setiap batang; tiga buah jarum penunjuk (6) pada masing-masing batang yang akan menunjuk nilai tertentu pada mistar (7), sesuai dengan pergeseran akibat dari pemutaran ulir pengatur (8); tiga buah mistar (7) yang ditempelkan di bagian samping masing-masing batang di belakang jarum penunjuk (6); dua pasang ulir pengatur (8) berupa sebuah baut dan dudukan berbentuk L yang merupakan mekanisme penggeser yang dipasang di setiap batang; braket siku (10) yang berfungsi sebagai penghubung antar-batang, sehingga ketiga batang dapat tegak lurus sempurna membentuk huruf H, dan juga berfungsi sebagai pengganti peluncur seperti yang ada pada batang tengah (1a).


P00202215471

26 Desember 2022

2022

2022-1665578375-mvj7

B-3674/III.1.3/HK.01/10/2022


( Lihat )

Pusat Riset Teknologi Satelit

mr.megah@gmail.com

Badan Riset dan Inovasi Nasional

Paten

Teknologi Pengukuran, Teknologi Penerbangan dan Antariksa

1

0

-


  • Wahyu Akbar Megah
    ( Pusat Riset Teknologi Satelit )
  • Puji Rianto
    ( Pusat Riset Teknologi Satelit )
  • M. Arif Saifudin
    ( Pusat Riset Teknologi Satelit )
  • Moh. Farid Huzain
    ( Pusat Riset Teknologi Satelit )
  • Mohammad Mukhayadi
    ( Pusat Riset Teknologi Satelit )
  • Rendy Kurniawan
    ( Pusat Riset Teknologi Satelit )
Kembali