METODE PENILAIAN KERENTANAN PESISIR MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN MESIN DENGAN ALGORITMA PEMODELAN BERBASIS POHON

Paten

METODE PENILAIAN KERENTANAN PESISIR MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN MESIN DENGAN ALGORITMA PEMODELAN BERBASIS POHON

Invensi ini menyediakan sebuah metode penilaian kerentanan pesisir yang terdiri dari tahapan-tahapan: a) mengumpulkan data geospasial multi-sumber dan mengkategorikan data tersebut dalam sebuah sistem komputasi; b) melakukan normalisasi data hasil dari tahap (a) oleh sistem komputasi; c) menggabungkan data hasil tahap (b) dengan data referensi dalam sistem komputasi; d) melatih model pembelajaran mesin dengan teknik supervised learning dengan data input dari hasil tahap (c) oleh sistem komputasi; e) mengulangi tahapan (a) hingga (d) oleh sistem komputasi hingga memperoleh hasil optimal; yang dicirikan dengan mengumpulkan data geospasial pada tahapan (a) yaitu mengumpulkan data coastal elevation, coastal slope, coastal bathymetry, coastal geo- morphology, coastal landuse, coastal shoreline change, coastal land subsidence, coastal inundation, mean sea level, mean significant wave height, mean tidal range, dan coastal geology; melakukan normalisasi pada tahapan (b) dengan teknik min-max sehingga menghasilkan data baru hasil normalisasi dengan rentang nilai antara 0 dan 1 yang dilanjutkan dengan melakukan layer stacking terhadap data yang telah dinormalisasi tersebut; melatih model pembelajaran mesin pada tahapan (d) dengan algoritma berbasis pohon; dan memperoleh hasil optimal pada tahapan (e) dengan ambang batas bawah akurasi adalah 80%.


P00202308256

31 Agustus 2023

2023

2023-1687832846-ashm


-

Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika

esti009@brin.go.id

Badan Riset dan Inovasi Nasional

-- Lihat Semua Jenis Paten --

Teknologi Komputer

2

Int.Cl./undefined

0

-


  • Hilmi Aziz
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Esti Ratnasari
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Imam Fachrudin
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Mardi Wibowo
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Fajar Yulianto
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Ardila Yananto
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Dhedy Husada Fadjar Perdana
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Edwin Adi Wiguna
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Yudhi Prabowo
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Nurkhalis Rahili
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Amalia Nurwijayanti
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Marindah Yulia Iswari
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Amien Rusdiutomo
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Sapto Nugroho
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Andan Sigit Purwoko
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
Kembali