Cida-Cabai (Citra Daun Cabai Varietas Balitsa)

Hak Cipta

Cida-Cabai (Citra Daun Cabai Varietas Balitsa)

Citra daun cabai digunakan sebagai data training dan testing untuk aplikasi Ide-Cabe. Citra daun cabai menggunakan varietas BALITSA sebanyak 12 kelas varietas. Varietasnya terdiri dari Tanjung-1, Tanjung-2, Ciko, Branang, Lingga, Inata Agrihorti, Carvi, Hot beaty, Carla Agrihorti, Mia, Pilar dan Hot Vision. Pengambilan citra daun cabai menggunakan berbagai macam perangkat mobile yang berbeda dengan tujuan agar saat digunakan oleh user, aplikasi dapat kompatibel dengan HP user dalam proses identifikasi varietas. Target pengguna sistem ini adalah penyelia, pengawas benih tanaman, penangkar cabai dan petani cabai serta kalangan mahasiswa di bidang pertanian atau khalayak umum yang tertarik dengan sektor budidaya cabai.


2023-1689664310-5pkw


-

Pusat Riset Sains Data dan Informasi

winak03@gmail.com

Badan Riset dan Inovasi Nasional

SF - Perangkat Lunak

Bandung

15 Desember 2022

EC002023112264

15 November 2023

15 November 2023

000545219


  • Wiwin Suwarningsih
    ( Pusat Riset Sains Data dan Informasi )
  • Rinda Kirana
    ( Pusat Riset Hortikultura dan Perkebunan )
  • Purnomo Husnul Khotimah
    ( Pusat Riset Sains Data dan Informasi )
  • Andria Arisal
    ( Pusat Riset Sains Data dan Informasi )
  • Andri Fachrur Rozie
    ( Pusat Riset Sains Data dan Informasi )
  • Dianadewi Riswantini
    ( Pusat Riset Sains Data dan Informasi )
  • Ekasari Nugraheni
    ( Pusat Riset Sains Data dan Informasi )
  • Noor Roufiq Ahmadi
    ( BALITSA )
  • Fauzi Haidar
    ( BALITSA )
  • Pepen Ependi
    ( BALITSA )
Kembali