PROSES IDENTIFIKASI MIKROPLASTIK PADA GARAM MAUPUN AIR BAKU PRODUKSI GARAM

Paten

PROSES IDENTIFIKASI MIKROPLASTIK PADA GARAM MAUPUN AIR BAKU PRODUKSI GARAM

Air laut sebagai bahan baku produksi garam potensial mengandung polutan mikroplastik yang dapat memicu penyakitt terhadap kehidupan manusia dan hewan. Sudah banyak terbit jurnal tentang identifikasi tentang cemaran mikroplastik pada air laut, air tawar, garam, namun sampai saat ini belum ada paten tentang proses identifikasi mikroplastik pada air baku pembuatan garam dan kristal garam. Invensi ini menghadirkan sebuah invensi berupa suatu metode identifikasi mikroplastik pada garam maupun air baku produksi garam dengan menggunakan pelarut organik berupa kombinasi katalis FeSO4 dan H2O2 20 ml, suhu pengeringan 55oC-65oC selama 24 jam. Proses dalam invensi ini lebih efisien dan waktu yang lebih sengkat karena menggunakan mahal kimia H2O2 30%lebih sedikit dan menggunakan katalisator FeSO4 masing-masing 20 ml. Tahapan proses dalam invensi ini secara singkat menjelaskan cara mengidentifikasi keberadaan mikroplastik pada air baku pembuatan garam sampai terbentuk garam.  Pengujian dimulai dengan melarutkan kristal garam, selanjutnya menyaring dan menambahkan pelarut organik yang ada didalam garam dengan menggunakan H2O2 30% dan FeSO4 untuk katalisator sehingga mempercepat proses reaksi oksidasi.  Metode sampling air baku produksi garam dengan menggunakan plakton net dengan ukuran 300 µm.


P00202314978

28 Desember 2023

2023

2023-1699632451-kkp4


-

Organisasi Riset Hayati dan Lingkungan

nilawatibbtppi64@gmail.com

Badan Riset dan Inovasi Nasional

Paten Biasa

Teknologi Pengukuran

1

0

-


  • Nilawati
    ( Pusat Riset Lingkungan dan Teknologi Bersih )
  • Nani Harihastuti
    ( Pusat Riset Lingkungan dan Teknologi Bersih )
  • Silvy Djayanti
    ( Pusat Riset Lingkungan dan Teknologi Bersih )
  • Pertiwi Andarani
    ( Teknik Lingkungan Univesitas Diponegoro )
  • Hadiyanto
    ( Sekolah Pascasarjana Univesitas Diponegoro )
  • Sudarno
    ( Teknik Lingkungan Univesitas Diponegoro )
Kembali