PENGGUNAAN SENYAWA MALABARIKON B DAN MALABARIKON C DARI KULIT BATANG Myristica fatua SEBAGAI CALON OBAT DIABETES

Paten

PENGGUNAAN SENYAWA MALABARIKON B DAN MALABARIKON C DARI KULIT BATANG Myristica fatua SEBAGAI CALON OBAT DIABETES

Invensi ini berkaitan dengan penggunaan senyawa malabarikon B dan C dari tumbuhan Myristica Fatua sebagai calon obat antidiabetes. Proses isolasi senyawa malabarikon B dan malabarikon C dilakukan melalui kolom kromatografi gravitasi dan spadex serta 10 rekristalisasi senyawa. Senyawa yang diperoleh berwujud kristal berwarna coklat kekuningan dengan berat molekul malabarikon Bsebesar [M+]=343,45 dan malabarikon C sebesar[M+]= 359,46. Senyawa tersebut telah diuji aktivitas antidiabetesnya dengan hasil nilai penghambatan terhadap aktivitas enzim α-glucosidase sebesar 9 dan 15 12 mg / mL.


P00201700691

31 Januari 2017

2017

MIG-2017-1650216300.0367


-

Pusat Penelitian Kimia

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia

P

Kesehatan Dan Farmasi

6

A61K 36/57

0

11 Desember 2020

IDP000073529


Akhmad Darmawan ; Megawati ; Puspa Dewi Narrij Lotulung ; Rizna Triana Dewi ; Sofa Fajriah ; Sri Hartati ;

Kembali