MODIFIKASI KARET ALAM DENGAN REAKTOR BERTEKANAN

Paten

MODIFIKASI KARET ALAM DENGAN REAKTOR BERTEKANAN

Invensi ini berupa suatu metode untuk melakukan modifikasi karet alam dengan molekul lainnya dengan cara mengarahkan molekul karet alam (poliisroprena atau 2-metilbuta-1,3-diena)yang sebelumnya dalam keadaan saling taut manjadi memanjang, sehingga mempermudah melakukan reaksi dengan substrat atau senyawa kimia lainnya yang akan ditempelkan atau lebih lanjut dinyatakan sebagai grafting, yang dilakukan dalam suatu reaktor bertekanan, dengan tahapan menghilangkan protein dari lateks karet alam dengan menambahkan urea dan sodium dodecil sulfat; menambahkan suhu pada campuran untuk melakukan inkubasi; melakukan perlakuan sentifrugasi; mencampurkan bahan-bahan yang akan ditempelkan pada molekul karet alam berupa monomer atau molekul polimer, molekul lain dalam bentuk apapun yang dapat melakukan proses grafting dalam bentuk larutan; menambahkan molekul lain atau inisiator bentuk senyawa kimia seperti misalnya peroksida maupun jenis inisiator lainnya, misalnya senyawa azo, atau bentuk inisiator lainnya berupa perlakuan panas ataupun radiasi sinar-γ atau radiasi lainya, ataupun bentuk radiasi lainnya; memberikan semua campuran tersebut dalam suatu reaktor tertutup; memberikan tekanan pada reaktor baik dengan cara mekanikal dan/atau pemberian panas; dan melakukan pengadukan pada sistem reaktor selama proses berlangsung, apabila diperlukan.


P00201708376

24 November 2017

2017

MIG-2017-1650216304.6185


-

Pusat Penelitian Fisika

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia

P

Lingkungan

6

C08C 1/00

Dwi Jatmiko Cahyono, S.T.

-

0

25 September 2020

IDP000071798


Muhammad Rosyid Ridlo ; Nanik Indayaningsih ; Eddyanto, Ph.D. ; Diana Adnanda Nasution, S.SI. ; Prof. Dr. Tamrin, M.Sc. ; Prof. Basuki Wirjosentono, M.Sc., Ph.D. ; Ahmad Nasir Pulungan, S.Si., M.Sc. ; Sunit Hendrana ;

Kembali