SISTEM DAN METODE PENINGKATAN KADAR PROTEIN PADA PEMBUATAN SUSU KAMBING BUBUK

Paten

SISTEM DAN METODE PENINGKATAN KADAR PROTEIN PADA PEMBUATAN SUSU KAMBING BUBUK

Invensi ini berkaitan dengan suatu sistem dan metode untuk menaikan kadar protein dan rasa susu kambing bubuk dengan menggunakan sari buah yang dilakukan dengan dua tahap proses pengeringan yang dihasilkan dari penggunaan beberapa alat, sehingga didapatkan susu kambing bubuk yang memiliki kadar protein hingga 11-14%. memiliki rasa yang disukai konsumen dan mempunyai penampakan susu bubuk yang menarik yang diproduksi dengan menggunakan alat yang hemat energi dan sederhana. Sistem dan metode peningkatan kadar protein pada pembuatan susu kambing bubuk terdiri dari menyaring susu kambing murni dengan penyaring, menampung sementara susu kambing segar di lemari pendingin, memanaskan dengan menggunakan alat pasteurisasi, mencampurkan dan memanaskan susu kambing hasil pasteurisasi dengan gula pasir dan sari buah, di dalam reaktor berpengaduk, memindahkan pasta pada loyang, kemudian menjemur pada pengering tenaga matahari, menghaluskan dengan mesin penghalus, mengayak susu kambing bubuk kering, mencampurkan serbuk susu halus, serbuk gula halus dan krimer nabati atau krimer non susu menggunakan alat pencampur kering, dan terakhir mengemas susu kambing bubuk berprotein tinggi dengan aneka rasa buah dengan alat pengemas sesuai kebutuhan.


P00202212308

01 November 2022

2022

2022-1661405867-5jak


-

PUSAT RISET TEKNOLOGI PERTAMBANGAN

ulin_herlina@yahoo.com

Badan Riset dan Inovasi Nasional

Paten

Pangan

5

--

--

--

0

-

--


  • Ulin Herlina
    ( PUSAT RISET TEKNOLOGI PERTAMBANGAN )
  • Sudibyo
    ( PUSAT RISET TEKNOLOGI PERTAMBANGAN )
  • Anton Sapto Handoko
    ( PUSAT RISET TEKNOLOGI PERTAMBANGAN )
  • Yayat Iman Supriyatna
    ( PUSAT RISET TEKNOLOGI PERTAMBANGAN )
  • Fajar Nurjaman
    ( PUSAT RISET TEKNOLOGI PERTAMBANGAN )
  • Muhammad Amin
    ( PUSAT RISET TEKNOLOGI PERTAMBANGAN )
  • Fathan Bahfie
    ( PUSAT RISET TEKNOLOGI PERTAMBANGAN )
  • Erik Prasetyo
    ( PUSAT RISET TEKNOLOGI PERTAMBANGAN )
  • Muhammad Al Muttaqii
    ( PUSAT RISET KIMIA MAJU )
  • Suharto
    ( PUSAT RISET TEKNOLOGI PERTAMBANGAN )
  • Siti Meliah
    ( Pusat Riset Biosistematika dan Evolusi )
Kembali