PROSES PEMBUATAN SEDIAAN JAGUNG BERPROTEIN TINGGI (HIGH PROTEIN CORN) UNTUK PRODUK MAKANAN KAYA ASAM FOLAT ALAMI

Paten

PROSES PEMBUATAN SEDIAAN JAGUNG BERPROTEIN TINGGI (HIGH PROTEIN CORN) UNTUK PRODUK MAKANAN KAYA ASAM FOLAT ALAMI

Invensi ini berhubungan dengan proses pembuatan sediaan jagung berprotein tinggi/ High Protein Corn (HCP) analog/serupa HVP (High Vegetable Protein) sebagai fortifikan asam folat alami melalui proses nikstamalisasi (modifikasi), fermentasi atau hidrolisis menggunakan inokulum Rhizopus oligosporus strain C1 atau inokulum campuran Rhizopus sp , proses pemurnian menggunakan membran Microfiltrasi(MF) dan atau pemekatan menggunakan membran Ultrafiltrasi (UF) dan pengeringan sehingga dihasilkan berturut-turut serbuk nikstamal jagung, suspensi hidrolisat, suspensi konsentrat dan serbuk konsentrat/ serbuk hidrolisat jagung untuk pembuatan produk makanan/minuman kaya asam folat.


P00202215396

24 Desember 2022

2022

2022-1664423478-3x2r

-


-

Pusat Riset Kimia Maju

agustine_1408@yahoo.co.id

Badan Riset dan Inovasi Nasional

Paten

Pangan

8

0

-


  • Agustin Susilowati
    ( Pusat Riset Kimia Maju )
  • Aspiyanto
    ( Pusat Riset Kimia Maju )
  • Yati Maryati
    ( Pusat Riset Kimia Maju )
  • Hakiki Melanie
    ( Pusat Riset Kimia Maju )
  • Hani Mulyani
    ( Pusat Riset Kimia Maju )
  • Nina Artanti
    ( Pusat Riset Kimia Maju )
  • Setyani Budiari
    ( Pusat Riset Kimia Maju )
  • Euis Filailla
    ( Pusat Riset Kimia Maju )
  • Anastasia Fitria Devi
    ( Pusat Riset Kimia Maju )
  • Puspa Dewi Narrij Lotulung
    ( Pusat Riset Bahan Baku Obat dan Obat Tradisional )
  • Aisa Kusbardini
    ( Universitas IslamNegeri Syarif Hidayatullah Jakarta )
  • Rico Alexander Pratama
    ( Indonesia International Institute for Life-Sciences (i3L) )
Kembali