ALAT KALIBRASI INSTRUMEN PENGUKUR TEKANAN MULTI-LUBANG

Paten

ALAT KALIBRASI INSTRUMEN PENGUKUR TEKANAN MULTI-LUBANG

Invensi ini mengungkapkan mengenai suatu alat yang dirancang bangun untuk melakukan kalibrasi alat ukur tekanan multi lubang di dalam terowongan angin secara otomatis. Alat ini terdiri dari tiga bagian utama yaitu bagian meja putar yang terdiri dari: papan meja bundar, slewing bearing, internal spur gear, spur gear, motor penggerak, sensor magnet, dan magnet. Bagian pemutar probe yang terdiri dari: adaptor, tiang penyangga, rangkaian puli, timming belt, sensor optik, poros. Serta bagian unit kendali sebagai pengendali gerak putar meja dan probe. Alat ini dirancang dengan mempertimbangkan aspek aerodinamika untuk mengurangi kerusakan aliran angin pada proses kalibrasi. Ketinggian penyangga probe dalam alat ini dapat disesuaikan agar posisi probe berada tepat di tengah-tengah seksi uji terowongan angin. Alat ini dikendalikan dari luar seksi terowongan angin, sehingga secara signifikan dapat meningkatkan efektifitas dan efisiensi dari segi waktu dalam pelaksanaan kalibrasi.


P00202215417

25 Desember 2022

2022

2022-1665380176-yt9x

B10345


( Lihat )

Pusat Riset Teknologi Penerbangan

hanni.defianti@brin.go.id

Badan Riset dan Inovasi Nasional

-- Lihat Semua Jenis Paten --

-- Lihat Semua Bidang Teknologi --

4

0

-


  • Hanni Defianti
    ( Pusat Riset Teknologi Penerbangan )
  • Zuhdhy Masfuri
    ( Pusat Riset Teknologi Penerbangan )
  • Fadilah Hasim
    ( Pusat Riset Teknologi Penerbangan )
  • Dimas Sangaji
    ( Pusat Riset Elektronika )
  • Yudiawan Fajar Kusuma
    ( Pusat Riset Teknologi Hidrodinamika )
  • Rifal Indirwan
    ( Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains Teknologi )
  • Ilham Hariz
    ( Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains Teknologi )
  • Saepuloh
    ( Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains Teknologi )
  • Safrin La Ndalu
    ( Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains Teknologi )
  • Sahran
    ( Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains Teknologi )
  • Tabrani
    ( Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains Teknologi )
  • Shabrina Leksono
    ( Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains Teknologi )
  • Arizal Akbar Zikri
    ( Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains Teknologi )
  • Sunhaji
    ( Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains Teknologi )
  • Didi Sunardi
    ( Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains Teknologi )
  • Wahjoe Widodo
    ( Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains Teknologi )
  • Muhammad Taufiq
    ( Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains Teknologi )
  • Asep Wawan Suwandi
    ( Biro Manajemen Barang Milik Negara dan Pengadaan )
Kembali