PROBIOTIK MIKROENKAPSULASI Bacillus subtilis, Bacillus cereus dan Staphylococcus lentus UNTUK KESEHATAN SALURAN PENCERNAAN IKAN AIR TAWAR
Paten
PROBIOTIK MIKROENKAPSULASI Bacillus subtilis, Bacillus cereus dan Staphylococcus lentus UNTUK KESEHATAN SALURAN PENCERNAAN IKAN AIR TAWAR
Invensi ini mengenai mikrokapsul probiotik untuk kesehatan saluran pencernaan ikan air tawar. Pembuatannya dilakukan melalui lima tahap yaitu: penyiapan isolat probiotik, uji sinergisme bakteri multispesies, pengujian perbandingan probiotik mikroenkapsulasi dan tanpa di mikroenkapsulasi, uji aplikasi lapang dan pengujian viabilitas mikroenkapsulasi secara invivo. Proses mikroenkapsulasi dilakukan dengan metode spray drying dan freeze dryingyaitu membentuk emulsi atau dispersi, diikuti dengan homogenisasi cairan, kemudian atomisasi campuran ke dalam drying chamber. Kultur probiotik dalam bentuk biomassa diresuspensikan dengan akuades steril dan dimikroenkapsulasi dengan bahan penyalut dengan suhu inlet 132 ̊C dan suhu outlet 65 ̊C. Perbandingan biomassa probiotik dan bahan penyalut adalah 1:1 (b/v).
P00202407258
31 Juli 2024
2024
2023-1689139058-vzdt
B-2035/III.9.7/TK.11.02/7/2023
Pusat Riset Veteriner
tuti.sumiati@brin.go.id
Badan Riset dan Inovasi Nasional
Paten Biasa
Bioteknologi
2
0
-
- Tuti Sumiati
( Pusat Riset Veteriner ) - Angela Mariana Lusiastuti
( Pusat Riset Veteriner ) - Uni Purwaningsih
( Pusat Riset Veteriner ) - Septyan Andriyanto
( Biro Organisasi dan Sumber Daya Manusia ) - Mulyasari
( Pusat Riset Bioindustri Laut dan Darat ) - Reza Samsudin
( Pusat Riset Zoologi Terapan ) - Desy Sugiani
( Pusat Riset Veteriner ) - Lila Gardenia
( Pusat Riset Veteriner ) - Hessy Novita
( Pusat Riset Veteriner ) - Nunak Nafiqoh
( Pusat Riset Veteriner ) - Setiadi
( Pusat Riset Veteriner )
- Munti Yuhana
( Institut PertanianBogor ) - Widanarni
( Institut Pertanian Bogor )