Pencarian Hak Kekayaan Intelektual

Paten

Proses Mikropropagasi Tanaman Kecondang (Tacca leontopetaloides L. Kuntze)

kelangkaan pangan telh menjdi ancaman setiap negara, semenjak meledaknya pertumbuhan menduduk dunia. Thomas Robert Malthus pada tahun 1798 telah memprediksi bahwa dunia akan menghadapi ancaman karena ketidakmampuan mengimbangi pertumbuhan penduduk dengan penyediaan pangan yang memadai. walaupun Indonesia merupakan produsen umbi-umbian terbesar ke tiga di dunia, pemanfaatan masih sangat minim, terutama untuk jenis umbi minor. salah satu komuditas umbi minor yang jarang dikembangkan oleh masyarakat indonesia adalah tanaman umbi Tacca Leontopetaloides (Kecondang-Jawa Barat; Mure: Jogja & Jawa Tengah). invensi ini mengungkapkan proses mikropropagasi tanaman kecondang (Tacca Leontopetaloides) untuk menghasilkan bibit secara nasal meliputi tahapan sebagai berikut : melakukan sterilisasi eksplan berupa biji atau daun, melakukan pengecambahan biji dengan menggunakan media MS tanpa zat pengatur tumbuh hingga menghasilkan planlet, memotong dan memisahkan bagian-bagian plantet, menumbuhkan eksplan, perbanyakan tunas, melakukan perakaran tunas, dan melakukan aklimatisasi dari kultur tunas. proses mikro propagasi tanaman kecondang (Tacca Leontopetaloides) dimana pada tahap menumbuhkan eksplan dan perbanyakan tunas lebih disukai menggunakan BAP atau kinetin sebanyak 0,5 mg/L.

  • Paten
  • Tersertifikasi
  • - 20 Desember 2012
  • Detail
Perlindungan Varietas Tanaman

Aeschynanthus Mahligai

  • Perlindungan Varietas Tanaman
  • Terdaftar - Formalitas Terpenuhi
  • - 18 Desember 2012
  • Detail
Perlindungan Varietas Tanaman

Hoya Kusnoto

  • Perlindungan Varietas Tanaman
  • Tersertifikasi
  • - 18 Desember 2012
  • Detail
Paten

Komposisi Mie Jagung Instan dan Proses Pembuatannya

Invensi ini berupa komposisi mie jagung instan yang terdiri dari: tepung jagung 60 mesh sebanyak 54-60%, tapioka sebanyak 5-10%, air sebanyak 30-40%, guargum sebanyak 0,50-0,70%, dan garan sebanyak 0,50-0,70% dari berat total. Invensi ini juga mengungkapkan proses pembuatan mie jagung instan yang meliputi tahapan sebagai berikut : menimbang bahan-bahan, mencampur 70% tapioka, mengukus adonan, mencampur adonan yang telah dikukus dengan 30% tepung jagung dan 30% tapioka, memadatkan adonan menggunakan alat pencetak sistem ulir, menipiskan hasil dengan mesin sheeting, memotong lembaran mie dengan mesin slitting menjadi untaian mie, menggoreng untaian mie mentah dan mendinginkan mie hasil penggorengan sampai diperoleh mie jagung instan yang siap di kemas.

  • Paten
  • Tersertifikasi
  • - 12 Desember 2012
  • Detail
Paten

CINCAU HITAM SEDUH DAN PROSES PEMBUATANNYA

Invensi ini berkenaan dengan suatu minuman seduh cincau, lebih khususnya berupa minuman kesehatan yang dapat diseduh dari bahan cincau hitam yang diperoleh dengan cara menginaktifkan enzim yang terdapat di dalam bahan baku daun dan ranting cincau hitam, mengeringkan, menghaluskan, serta mengemas bahan dalam kantung celup sehingga siap seduh. Invensi ini mengungkapkan produk cincau hitam seduh dan proses untuk pembuatannya yang terdiri dari tahap-tahap menyortir bahan baku cincau hitam, mencuci, melayukan, mengeringkan, mencacah, mencuci kembali, mengeringkan kembali, menghaluskan dengan disk mill, serta mengemas cincau hitam dalam kantung seduh. Bahan cincau hitam berupa bubuk kering dalam kantung seduh tahan simpan dan dapat dikonsumsi kapan saja sesuai dengan takaran saji yang tepat.

  • Paten
  • Tersertifikasi
  • - 12 Desember 2012
  • Detail
Paten

ALAT UJI KOROSI PORTABEL

-

  • Paten
  • Tersertifikasi
  • - 11 Desember 2012
  • Detail
Paten

STANDAR RADIONUKLIDA 137CS DARI LIMBAH BAHAN BAKAR NUKLIR U3SI2-Al PASCA IRADIASI DAN PROSES PEMBUATANNYA

-

  • Paten
  • Tersertifikasi
  • - 11 Desember 2012
  • Detail
Paten

Proses Produksi Tepung Ubi Kayu Termodifikasi secara Fisis Menggunakan Teknik Ekstrusi dan Produknya

-

  • Paten
  • Tersertifikasi
  • - 09 Desember 2012
  • Detail
Paten

Proses Produksi Tepung Sorgum Termodifikasi Menggunakan Teknik Ekstrusi

-

  • Paten
  • Tersertifikasi
  • - 07 Desember 2012
  • Detail
Paten

Proses Pembuatan Serat Pangan Diet (Dietary Fiber) Dari Bahan Baku Onggok (Cassava Pulp)

-

  • Paten
  • Tersertifikasi
  • - 07 Desember 2012
  • Detail